FEBI News – Fakultas Ekonomi dan Bisnis Islam (FEBI) menerima kunjungan iGroup (Asia-Pacific) Ltd., distributor konten daring untuk kawasan Asia Pasifik, pada Rabu (26/02/2025). Pertemuan yang berlangsung di ruang rapat lantai 2 FEBI ini membahas peluang kerja sama dalam berlangganan jurnal internasional bereputasi di bawah naungan Emerald Journal. Dekan FEBI, …